Kali ini saya akan menunjukkan hasil video kami yang menjelaskan tentang bagaimana pencegahan terjadinya global warming. Pada zaman serba modern ini, banyak gedung-gedung pencakar langit dibangun, pohon-pohon ditebang, dan banyaknya kendaraan berasap di jalanan. Gedung-gedung kaca banyak bermunculan di kota-kota besar, pohon yang harusnya menyerap polusi dan karbon dioksida malah ditebangi guna perluasan lahan, dan banyaknya kendaraan berasap menimbulkan polusi dan menyebabkan lubangnya lapisan ozon di udara. Mari, kita hijaukan lingkungan kita kembali dengan menanam pohon sebanyak-banyaknya, dan mengurangi penggunaan kendaraan. Berikut hasil video kami.
Video Animasi Global Warming menggunakan aplikasi Blender
Langganan:
Posting Komentar
(
Atom
)
www.instagram.com/alda.aladawiyah
@AldaAvibra
0 komentar:
Posting Komentar